Category Kegiatan Sekolah

Peringatan Hari Kartini 2017

Jum’at, 21 April 2017 OSIS SMK Mahadhika 3 Jakarta Memperingati hari Kartini di Lapangan SMK Mahadhika 3 Jakarta yang dipandu oleh Arnold & Wanda dari kelas X-AP-2, dimulai dengan acara pembukaan oleh kepala SMK Mahadhika 3 Jakarta Bapak Abdul Rochim,…

Kegiatan UNBK 2017 SMK Mahadhika 3

Senin, 3 April 2017, SMK Mahadhika 3 Jakarta untuk pertama kalinya melaksanakan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) tahun pelajaran 2016/2017 di Ruang Lab. Komputer SMK Mahadhika 3 Jakarta, dengan jumlah peserta UNBK sebanyak 60 peserta yang dilaksanakan dalam 2 sesi,…

Kegiatan Motivasi Menghadapi UNBK 2017

Kamis, 30 Maret 2017, SMK Mahadhika 3 Jakarta mengadakan kegiatan motivasi menghadapi UNBK 2017. Acara diawali dengan kegiatan sholat dzuhur berjamaah dilanjutkan dengan dzikir bersama yang dipimpin oleh bapak Abdul Rohman, S.Pdi salah satu guru mata pelajaran Agama Islam di…